News Update :

Ilmu Laduni

Kamis, 01 Desember 2011

ALLAH SWT
 Kata laduni, berasal dari kata ladun/laday yang artinyadekat/pangkuan. Ilmu laduni biasa diartikan ilmu dari pemberian Allah. Ilmu laduni biasanya dihubungkan dengan ilmu gaib, biasanya ilmu ini dihubungkan dengan nabi khidir AS. Al Ghazali menyebut Ilmu Laduni adalah ilmu yang dipancarkan langsung oleh Tuhan ke lubuk hati manusia tanpa proses belajar terlebih dahulu melalui proses metode ilmiah. Jadi, prosesnya melalui kasyf atau ilham. Ilmu Laduni yang biasa didapat oleh para Sufi umumnya dicapai melalui kasyf, sedangkan ilmu ta’limiyah di dapat melalui melalui metode pembelajaran.


Konsep ilmu laduni berasal dari kalimat ”min ladunna iman” artinya ilmu yang diberasal dari sisi Kami (Allah), yang tercantum dalam QS Al Kahfi : 65. Silakan dilihat juga QS Al Kahfi 66-82.


nah bis dibaca reviewnya sedikit nih, barangkali ada yang pingin tau.



Cara Mendapatkan Ilmu Laduni Menurut Alquran Dan Sunnah
Share this Article on :

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

© Copyright Dimas Zone 2010 -2011 | Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.